7 Aplikasi Penghasil Uang dengan Menonton Video
Saat ini memang serba modern, bahkan hanya dengan menonton video saja, kamu sudah bisa dapatkan cuan berlimpah apabila dilakukan rutin dan konsisten. Daripada kamu penasaran, pada artikel ini akan dibahas apa saja aplikasi penghasil uang dengan menonton video.
Aplikasi Penghasil Uang dengan Menonton Video
Karena setiap aplikasi penghasil uang punya sistem kerja yang berbeda-beda. Misalkan ada yang menjawab survey, mengundang teman, check-in harian, main game, dan sebagainya. Namun kali ini, kia akan bahas apa saja aplikasi penghasil uang dengan menonton video.
1. VidNow
VidNow adalah aplikasi penghasil uang dengan menonton video yang akhir-akhir ini sempat viral. Aplikasi ini bahkan juga punya kemampuan untuk menghasilkan uang dengan waktu yang cukup cepat.
VidNow sendiri dirilis Kampai Tekno pada tahun 2021 lalu, tepatnya di awal tahun. Kamu bisa dapatkan uang dengan menyelesaikan berbagai misi dan tugas yang tersedia.
Nah, setiap tugas harus berhasil diselesaikan, mereka bakal memperoleh hadiah berupa koin dan dapat ditukarkan menjadi uang tunai.
Untuk pencairannya dapat kamu lakukan lewat dompet digital, seperti DANA. namun, minimal uang yang dapat dicairkan hanyalah 250 ribu saja.
2. Helo
Platform penghasil uang satu ini sangat menarik untuk kamu coba. Ada banyak misi dan tugas yang harus diselesaikan dan tentunya salah satunya adalah menonton video.
Apabila tugas yang kamu selesaikan semakin banyak, tentu saja koin yang diperoleh juga makin bertambah. Ini artinya, banyak uang yang kamu hasilkan dari hasil penukaran koin tersebut.
Untuk cara menghasilkan cuan dari sini cukup mudah sekali. Kamu bahkan bisa menerapkannya tanpa harus panas-panasan di luar rumah.
3. VidStatus
Setelah VidNow, ada pula VidStatus yang juga aplikasi penghasil uang dengan menonton video. Untuk cara kerjanya sendiri cukup sederhana dan mudah dilakukan di mana pun. Walaupun kamu hanya di rumah saja, tetapi bisa hasilkan uang dengan ini.
Mekanisme memperoleh uang dari sini adalah kamu harus menonton video status. Nanti video status bakal muncul dari status orang yang di kontak WhatsaPp kamu.
Setelah itu, reward yang diberikan adalah koin jika misinya selesai dengan baik. Apabila berhasil mengundang teman, kamu akan menerima komisi hingga 20 ribu per orangnya.
4. Snack Video
Snack Video adalah platform paling mirip dengan Tiktok. Nah, disini pun juga kerap ditampilkan berbagai video durasi pendek dengan konten yang tak kalah menarik.
Kamu bisa dapatkan uang di Snack Video secara cuma-cuma, yaitu hanya menonton video dari berbagai konten kreator. Terserah untuk jenis topik video yang dipilih.
Di samping itu, kamu juga bisa dapat uang dengan memberikan tanda suka, mengajak teman, dan mengikuti profil orang lain.
5. MyBeb
Tahukah kamu dengan aplikasi MyBeb? MyBeb sendiri adalah aplikasi besutan anak negeri kita yang direkomendasikan sekali dalam mendukung karya-karya produk lokal.
Di samping sebagai penghasil uang, ternyata juga bisa salurkan hobi berselancar di media sosial. Dengan aplikasi ini, kamu pun bisa dapatkan teman lebih banyak, atau reward lain seperti pula dan e-money.
MyBeb juga disebut sebagai media sosial yang senantiasa memberikan penggunanya banyak gift. Beberapa fitur yang tersedia di sini antara lain comment, gift setiap post, upload foto dan video, like, dan comment.
6. BuzzGo
BuzzGo adalah alternatif aplikasi lainnya yang juga mudah digunakan. Kamu cukup membaca berita yang sudah tersedia di aplikasi, baik itu yang berbentuk artikel ataupun video.
Nah, ini pastinya jadi misi yang sangat diinginkan oleh orang yang hobi membaca berita maupun menonton video.
BuzzGo senantiasa memberikan kesempatan untuk penggunanya agar meraih penghasilan tambahan di sini dengan cara yang praktis. Ketika registrasi awal saja, kamu sudah bisa dapatkan hingga 20 ribu koin.
7. Tiktok
Kini, Tiktok menjadi salah satu platform yang sedang naik daun dan ratingnya juga sangat tinggi. Terlebih, dengan kini adanya Tiktok Shop semakin membangkitkan semangat untuk mendapatkan uang dari Tiktok.
Tiktok ternyata juga menjadi aplikasi penghasil uang dengan menonton video terbaik saat ini. Di mana kamu bisa dapatkan kesempatan untuk menonton video pendek, mulai 50 ribu hingga 1 juta per harinya.
Nah, untuk sistem kerja tiktok sendiri yaitu, kamu harus kumpulkan dulu koin dengan cara melewati berbagai misi. Misalnya, menonton video dan paling banyak bisa dapatkan koin, yang berasal dari sistem undang teman.
Untuk reward koin dari hasil undang teman setiap akunnya tidaklah sama, tetapi kamu tetap akan memperoleh paling tidak 72 ribu per orangnya. Akan tetapi, tidak bisa langsung masuk, ini karena teman kamu harus aktif dulu untuk menonton video, kurang lebih satu bulan.
Sudah lihatkan betapa mudahnya menghasilkan uang melalui aplikasi penghasil uang dengan menonton video saja. Sayangnya, banyak di antara kita yang masih belum konsisten, sehingga penghasilan selalu berubah setiap harinya.
Dengan hasilnya yang lumayan banyak, tentu tidak ada salahnya untuk kamu juga mencoba aplikasi tersebut. Barangkali ini bisa membantu keuangan sehari-harimu.
Recommendation:
- Aplikasi Penghasil Uang Terbaru Agustus 2018 Aplikasi Penghasil Uang Terbaru Agustus 2018 - Di artikel kali ini ada aplikasi penghasil uang tanpa invite teman terbaru 2022 apakah bisa langsung withdraw dana? /Pinterest/@chiamauNEWS.COM - Artikel ini berisi…
- Aplikasi Android Hasil Uang Terbaik 2017 Aplikasi Android Hasil Uang Terbaik 2017 - Saat ini, smartphone Android bukan hanya perangkat komunikasi. Tetapi juga telah menjadi saluran hiburan seperti bermain game, mendengarkan musik, menonton video, dll. Bahkan…
- 7 Aplikasi Penghasil Uang Tanpa Undang Teman, Mudah… Adapun saat ini, aplikasi penghasil uang tanpa undang teman menjadi salah satu ide penghasil uang terbaik dan lagi banyak diincar oleh banyak orang. Tidak sedikit yang kini mulai selektif dalam…
- 8 Aplikasi Penghasil Uang dengan Mengundang Teman Teknologi kerap maju sekali akhir-akhir ini, bahkan kamu sudah bisa menggarap cuan dari aplikasi penghasil uang dengan mengundang teman. Memang tak dapat dipercaya, tetapi faktanya sudah banyak orang yang memperoleh…
- Aplikasi Penghasil Uang Di Android Terpercaya Aplikasi Penghasil Uang Di Android Terpercaya - Alat APK yang menghasilkan uang langsung di akun 2021 tanpa modal diuji untuk membayar langsung ke bank lokal, garam keuangan atau Ovo -…
- 9 Aplikasi Penghasil Uang Viral dan Terbaik 2022, Unduh… Sekarang ini, internet tak hanya berfungsi sebagai sumber informasi saja. Akan tetapi, bahkan sudah beranjak ke sumber penghasilan. Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk menggaet cuan dari internet. Salah…
- Aplikasi Penghasil Uang Android Indo Terbaik Aplikasi Penghasil Uang Android Indo Terbaik - 84 persen pengguna smartphone adalah pengguna Android. Ketika Android memiliki begitu banyak potensi, mengapa tidak menggunakannya untuk menghasilkan uang?Ada banyak sekali APK monetisasi…
- Aplikasi Penghasil Uang Terbaik Di Dunia Aplikasi Penghasil Uang Terbaik Di Dunia - Untuk teman-teman yang ingin mendapatkan uang tambahan menggunakan smartphone mereka, sekarang mungkin. Karena banyak aplikasi yang legit dan terbukti membayar langsung ke akun…
- Download Aplikasi Penghasil Uang: Aplikasi Jual Foto Kumрulаn Aрlіkаѕі Juаl Fоtо Onlіnе Tеrbаіk Kаmu ѕukа fotografi? Mаѕіh раkе kаmеrа Smаrtрhоnе? Gаuѕаh minder! Dіzаmаn ѕеrbа оnlіnе seperti ѕеkаrаng іnі kаmu bisa mеmаnfааtkаn kamera Smаrtрhоnеmu jadi сuаn, lоh! Jangan…
- 11 Aplikasi Penghasil Uang Tanpa PayPal, Bisa DANA, OVO,… Aplikasi penghasil uang luar negeri memang banyak sekali yang mampu menghasilkan uang. Namun, sayangnya sebagai metode pembayaran hanyalah bisa ditransfer ke saldo PayPal saja. Sementara, tidak semua orang Indonesia punya…
- Aplikasi Baru Penghasil Uang Aplikasi Baru Penghasil Uang - KOPI, Jakarta - Program-program yang menghasilkan uang akhir-akhir ini sangat diminati, di saat wabah yang tak terhindarkan, sangat sulit bagi sebagian orang untuk mendapatkan uang.Banyak…
- 8 Aplikasi Penghasil Uang Langsung ke Rekening Bank Lokal Terdapat sejumlah aplikasi penghasil uang langsung ke rekening bank lokal yang bisa kamu manfaatkan sebagai ladang untuk mencari cuan di sela-sela kesibukan. Namun, tidak serta-merta kamu bisa dapatkan langsung, melainkan…
- Aplikasi Android Penghasil Uang 2019 Terbaik Aplikasi Android Penghasil Uang 2019 Terbaik - Tidak hanya smartphone Android yang kini dijadikan sebagai sarana komunikasi, namun hadirnya berbagai fitur untuk mendapatkan uang bisa menjadi peluang yang sangat tempasta…
- Aplikasi Penghasil Uang Terbaik Terbaru Aplikasi Penghasil Uang Terbaik Terbaru - - Bagi mereka yang membutuhkan uang ekstra saat bermain game atau hanya menggunakan aplikasi seluler, alat terbaik untuk mendapatkan uang atau saldo dapat menjadi…
- Aplikasi Android Penghasil Uang Terbaik Dan Tercepat 2019 Aplikasi Android Penghasil Uang Terbaik Dan Tercepat 2019 - Terbukti membayar pengguna hingga jutaan rupiah, inilah daftar aplikasi penghasil uang tahun 2022 terbaru untuk Anda coba.Internet dan telepon pintar serta…
- Cara Daftar Dana Bantuan Sosial Lewat Aplikasi Cek Bansos… Bansos (Bantuan Sosial) merupakan suatu program dana bantuan dari pemerintah untuk masyarakat sekitar. Masyarakat bisa mendapatkan bantuan sosial (bansos) dari pemerintah pusat melalui Kementrian Sosial berupa Bantuan Langsung Tunai (BLT)…
- 7 Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang untuk Iphone Kabarnya kini tak semua aplikasi ternyata bisa diakses di iphone, termasuk aplikasi penghasil uang. Jadi hanya ada beberapa saja yang memang sudah dapat diakses. Lantas, apa sajakah jenis aplikasi penghasil…
- Aplikasi Penghasil Uang 2019 Terbaru Aplikasi Penghasil Uang 2019 Terbaru - Teknologi modern seperti internet dan ponsel pintar sangat membantu dalam banyak hal termasuk menghasilkan uang. Selain bermain game, media sosial, atau menonton video menarik,…
- Aplikasi Penghasil Uang 2018 Terpercaya Aplikasi Penghasil Uang 2018 Terpercaya - Tautan Unduhan Aplikasi Verifikasi Pembayaran | - Ini adalah tautan unduhan aplikasi berbayar terbaru. Silakan coba untuk menginstal dan menggunakan aplikasi ini di ponsel…
- Aplikasi Terbaik Untuk Menghasilkan Uang Aplikasi Terbaik Untuk Menghasilkan Uang - Berikut adalah daftar aplikasi penghasil uang tercepat dan terbaru 2022 yang harus Anda coba, yang terbukti membayar pengguna jutaan rupee.Perpaduan internet dan smartphone di…
- Aplikasi Terpercaya Menghasilkan Uang Aplikasi Terpercaya Menghasilkan Uang - Aplikasi untuk mendapatkan uang langsung ke akun Anda – Dengan ponsel dan koneksi internet, kini Anda dapat menghasilkan uang secara online dengan bantuan aplikasi berikut.Disini…
- Download Aplikasi Penghasil Uang Terpercaya, Yuk Segera… Saat ini, memang benar, ada banyak sekali aplikasi penghasil uang cepat dan mudah. Namun, ternyata tidak semuanya dapat dipercaya, terutama soal legalitas dan membayar atau tidaknya. Ada pula yang terbukti…
- Aplikasi Penghasil Uang Android Legit Terpercaya 2018 Aplikasi Penghasil Uang Android Legit Terpercaya 2018 - Aplikasi Penghasil Uang Tercepat Saat Ini di Android: Ada banyak aplikasi penghasil uang Android yang populer untuk mendapatkan uang tambahan.Menghasilkan uang dengan…
- 5 Aplikasi Penghasil Uang Resmi dari Pemerintah 2022 Khawatir akan penipuan jika menggunakan aplikasi penghasil uang? Nah sekarang ada solusinya, kamu tidak perlu cemas karena saat ini sudah ada beberapa aplikasi penghasil uang resmi dari pemerintah 2022. Bermodalkan…
- Download Aplikasi Cek Bansos 2023 Kemensos dan Cara Cek Nama… Dengan adanya aplikasi cek bantuan sosial dari kemensos ini sangat membantu dan memudahkan masyarakat dalam mendaftar. Selain itu, ternyata masyarakat juga bisa menggunakan aplikasi ini untuk melakukan cek data penerima…
- Aplikasi Terbaru 2019 Penghasil Uang Aplikasi Terbaru 2019 Penghasil Uang - Sekitar 84 persen pengguna ponsel adalah pengguna Android. Mengapa tidak menggunakan Android untuk menghasilkan uang jika memiliki begitu banyak potensi?APK tersedia di Google Play…
- Aplikasi Android Penghasil Uang Terpercaya Membayar Aplikasi Android Penghasil Uang Terpercaya Membayar - Saat ini tidak sulit untuk mendapatkan uang dari internet, Anda dapat menghasilkan uang halal dari aplikasi Android pembuat uang yang diverifikasi untuk membayar…
- Aplikasi Android Penghasil Uang Terbaru Aplikasi Android Penghasil Uang Terbaru - Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah pengguna smartphone terbanyak. Sebagian besar smartphone yang digunakan dan dijual di Indonesia bersistem Ios Android. Di era…
- Aplikasi Vtube Terbaru 2020 Penghasil Uang Aplikasi Vtube Terbaru 2020 Penghasil Uang - Selama pandemi Covid-19, ekonomi melemah, jadi Anda mungkin harus bekerja lebih keras untuk mendongkrak dompet Anda. Kebijakan pemerintah bekerja dari rumah dan pembatasan…
- Aplikasi Penghasil Uang Terpercaya 2018 Aplikasi Penghasil Uang Terpercaya 2018 - Tak hanya smartphone Android yang kini bisa dijadikan sebagai sarana komunikasi, keberadaan berbagai aplikasi penghasil uang juga bisa menjadi peluang menarik untuk mengumpulkan brankas…